loading...

Cara Meracik Doping Pleci Menggunakan Maxi

loading...
HALOO SEMUANYA... semoga pada saat anda membaca artikel ini semuanya tanpa kecuali dalam keadaan yang sehat tanpa kurang suatu apapun, amiiinn....

Sudah terlalu lama tidak membuat postingan artikel tentang burung pleci, pada kesempatan ini saya mau membahas tentang suatu produk yang sedang banyak diperbincangkan oleh PLEMAN (Pleci Mania) se-nusantara dikarenakan khasiatnya bisa mendongkrak kerja pleci di lapangan secara instant. Produk yang dimaksud adalah MAXI.

Maxi metabolisme adalah metabolis dengan dosis tertinggi saat ini di indonesia. Maxi metabolisme adalah suplement yang berfungsi untuk menaikan birahi burung, menjadikan burung rajin berkicau, top perform pada waktu lomba.

Maxi metabolisme adalah metabolis dengan dosis tertinggi dibandingkan dengan produk metabolisme yang lainnya, oleh karena itu kita bisa HEMAT menggunakannya untuk mendongkrak metabolisme secara INSTAN pada burung gacoan kita ketika akan diLOMBAkan. Perbandingan dalam penggunaan MAXI dengan produk yang lain adalah 4:1 (tetes), sangat hemat.

Maxi mempunyai 2 produk, yang pertama Maxi dosis 25% dan yang kedua Maxi dosis 50%, seperti gambar di bawah ini:


dari 2 produk di atas tentu ada perbedaan nya dari segi penggunaannya, dosisnya sudah tertera jadi perbedaan nya dari jumal tetes yang diberikan kepada burung gacoan kita. Cara pemakaian nya:
1. bisa dioleskan ke EF (kroto, jangkrik, UH)
  • 1 tetes maxi dosis 25% untuk burung kecil (pleci, ciblek, konin, dll)
  • 2  tetes maxi dosis 25% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll)
  • 1 tetes maxi dosis 50% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll)
2. bisa di teteskan ke minuman berasa manis dengan takaran 10ml (Harian)
  • 1 tetes maxi dosis 25% untuk burung kecil (pleci, ciblek, konin, dll)
  • 2  tetes maxi dosis 25% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll)
  • 1 tetes maxi dosis 50% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll) 
3.  bisa di teteskan ke minuman berasa manis dengan takaran 10ml (Lomba)
  • 2 tetes maxi dosis 25% untuk burung kecil (pleci, ciblek, konin, dll)
  • 4  tetes maxi dosis 25% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll)
  • 2 tetes maxi dosis 50% untuk burung besar (kacer, c.ijo, murai, dll) 
 ingat! beda burung beda karakternya, semoga artikel ini bisa menjadi acuan dalam proses perawatan burung pleci anda, Semoga bermanfaat.
loading...

Related Posts:

0 Response to "Cara Meracik Doping Pleci Menggunakan Maxi"

Post a Comment